Ada beberapa manfaat yang diperoleh hotel dalam proses pemesanan kamar, yaitu:

  1. Hotel akan mendapatkan informasi dari calon tamu sebelum tamu tiba, sehingga hotel menyiapkan perlengkapan yang diperlukan pada saat check in.
  2. Hotel dapat memblocking kamar, sehingga tingkat hunian kamar dapat diketahui dalam jangka waktu tertentu.
  3. Hotel dapat membuat perkiraan, sehingga perkiraan tingkat hunian kamar pada periode tertentu pula sehingga memudahkan pengaturan kebutuhan dan pelayanan kepada pihak tamu.

Sedangkan manfaat yang dapat diperoleh tamu dalam melakukan pemesanan kamar yaitu:

  1. Tamu mendapatkan kamar yang telah dipesan sudah tersedia pada saat check in.
  2. Tamu dapat memperkirakan berapa biaya yang harus dikeluarkan selama menginap di hotel.


Tinggalkan komentar